Postingan

Menampilkan postingan dari Desember 29, 2019

DOA MOHON PENYERTAAN YESUS KRISTUS BAGI UMAT KEUSKUPAN PANGKALPINANG (Tahun 2020: “Tahun Komunio”)

Gambar
Puji dan syukur, ya Allah Tritunggal Mahakudus, Allah y an g E sa dalam tiga pribadi, Bapa, Putera dan Roh Kudus, yang hidup dalam persekutuan cinta I lahi yang utuh sempurna. Kami bersyukur kepada-Mu karena iman y an g mempersatukan kami. Rasa persatuan itu kami nikmati dalam kebersamaan di KBG , di mana kami saling berbagi dalam suka dan duka. Kami yakin akan kehadiran-Mu di tengah-tengah kami sebagai umat yang berkumpul dalam nama-Mu. Kami mohon , semoga cara hidup berkomunitas kami, mencerminkan persekutuan cinta Ilahi di mana kami saling berbelaskasih dan dipenuhi kerahiman serta bermurah hati satu sama lain. Kami saling mengasihi, melayani dan mengampuni. Semoga kami semakin   berpartisipasi aktif dalam komunitas, saling mendukung dan memberikan diri. Dan menjadikan kami sebagai komunitas yang terbuka kepada siapa saja tanpa membedakan suku, agama, ras dan golongan. Semoga kami secara bersama-sama aktif melestarikan lingkungan hidup agar sehat dan asri, sehingga s

Pertemuan Kedua: PERWUJUDAN KOMUNIO: “SEBUAH RUMAH TANGGA DAN KELUARGA BAGI SIAPAPUN JUGA”

Gambar
(Misi Tahun Misi Extraordinari Keuskupan Pangkalpinang)   Persiapan : §   Para Fasilitator Paroki wajib menyediakan waktu untuk studi bersama Modul Pendalaman Iman Umat Tahun Komunio. Studi Modul ini adalah bagian dari Program Kerja Tahunan Paroki! §   Fasilitator / Ketua KBG selalu mengingatkan segenap umat di KBG untuk selalu membawa Kitab Suci, Puji Syukur, Doa dan Lagu Tahun Komunio dalam pertemuan di KBG. Tujuan: 1.    Supaya anggota KBG menyadari misi bahwa mewujudkan misi persekutuan adalah tanggung jawab semua umat Allah, baik secara pribadi maupun bersama sebagai Komunitas.   2.    Supaya anggota KBG, unit-unit,   kelompok   Kategorial,   organ   dan   struktur   KBG, Komunitas   Biara / Pastoran / Sekolah / Yayasan   mendalami   tema-tema tentang   misi   membangun   Komunio   maupun   kegiatan-kegiatan   kreatif   lainnya untuk tujuan ditetapkannya tahun misi/Pastoral Ekstraordinari tahun 2020.   PENGANTAR F       Bapak-ibu, saudara-saudari yang te